Menu

Mode Gelap
Polres Luwu Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025 Polres Luwu Umumkan Penerimaan Terpadu Polri T.A. 2025 LSM Progress dan ACAK Laporkan Dugaan Penyalahgunaan Anggaran PDAM Tirta Mangkaluku ke Polres Palopo 10 Rumah Warga di Desa Dedeko Rusak Imbas Angin Puting Beliung Dua Pelaku pengedar Obat Tanpa Izin di Amankan Polres Luwu Pemilik Paten Swietenia Mahagoni (L). Jacq Resmi di Kukuhkan Sebagai Guru Besar Fakultas Farmsi UMI.

Daerah

KODIM 1411/BLK MELATIH GENERASI MUDA YANG TANGGUH MELALUI KEGIATAN SAKA WIRA KARTIKA

badge-check


					KODIM 1411/BLK MELATIH GENERASI MUDA YANG TANGGUH MELALUI KEGIATAN SAKA WIRA KARTIKA Perbesar

BULUKUMBA,-TEROPONGSULSELJAYA.Com– Satuan Karya Pramuka Wira Kartika pangkalan Kodim 1411/Blk, Koramil 03/Kajang melakukan pembekalan dan pelatihan Krida Mountainering kepada anggota Gerakan Pramuka Saka Wira Kartika bertempat di perbukitan Dusun Tanetea Desa Lembang Lohe Kecamatan Kajang, Kabupaten Bulukumba, Sabtu(18/2/2023).

Salah satu krida atau spesialisasi kemampuan yang haru dimiliki adalah Krida Mountainering yang antara lain mencakup kemampuan untuk naik/turun tebing, penyebrangan basah, rayapan tali 1, rayapan tali 2 dan beberapa kemapuan lain yang identic dengan TNI AD.

Menurut Zaenal S.Pd, M.Pd selaku Pamong/Instruktur Saka, pembekalan dan pelatihan Krida Mountainering untuk mempelajari tentang cara melintasi suatu kondisi alam, seperti di wilayah pegunungan, perbukitan ataupun tebing.

Komandan Kodim 1411/BLK Letkol Inf Kaharuddin Dj S.Pd, M.Tr(Han) yang temui ditempat yang berbeda, kegiatan kepramukaan merupakan sarana menyiapkan kader generasi muda yang tangguh, berwawasan kebangsaan, berkepribadian soliditas dan penuh solidaritas, memiliki kompetensi sebagai jawaban tantangan pembangunan bangsa

“Dengan menanamkan wawasan kebangsaan dan bela negara kepada generasi muda sejak dini, rasa cinta tanah air dan nasionalisme akan terpatri melekat dalam jiwa dan raganya. Mereka ini sebagai calon penerus yang akan memimpin bangsa dengan amanah, santun, mensejahterakan rakyat serta tegas dalam mempertahankan harga diri dan kedaulatan bangsa Indonesia.” Tandasnya.

Laporan: Andi Arifandi

Baca juga

Muh. Saleh Dampingi Kunjungan Kerja Kapolda Sulsel di Luwu

4 Februari 2025 - 20:47 WITA

Pemkab Luwu Gelar Coaching Clinic Guna Percepatan Penyusunan Laporan Keuangan Daerah TA 2024.

30 Januari 2025 - 16:14 WITA

Pemdes Muhajirin Gelar Dua Agenda Musrenbang dan Musdes Tahun Anggaran 2026

23 Januari 2025 - 22:58 WITA

Tanggal 6 Februari 2025 di Jakarta Presiden Prabowo melantik Bupati-Wakil Bupati Luwu (Pata-Devy)

22 Januari 2025 - 17:03 WITA

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) di Jabat Muhammad Rudi (PLT)

20 Januari 2025 - 23:40 WITA

Trending di Daerah