Menu

Mode Gelap
Polres Luwu Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025 Polres Luwu Umumkan Penerimaan Terpadu Polri T.A. 2025 LSM Progress dan ACAK Laporkan Dugaan Penyalahgunaan Anggaran PDAM Tirta Mangkaluku ke Polres Palopo 10 Rumah Warga di Desa Dedeko Rusak Imbas Angin Puting Beliung Dua Pelaku pengedar Obat Tanpa Izin di Amankan Polres Luwu Pemilik Paten Swietenia Mahagoni (L). Jacq Resmi di Kukuhkan Sebagai Guru Besar Fakultas Farmsi UMI.

Sulsel

Aksi Akbar Bela Palestina Masyarakat Kota Palopo Dengan Melakukan Doa Bersama dan Long March

badge-check


					Aksi Akbar Bela Palestina Masyarakat Kota Palopo Dengan Melakukan Doa Bersama dan Long March Perbesar

PALOPO,-TEROPONGSULSELJAYA.Com- Ribuan masyarakat dari berbagai daerah melakukan Aksi Bela Palestina di Kota Palopo (Minggu pagi, 26/11).

Massa Aksi melakukan Long March dari Masjid Agung menuju Lapangan Pancasila dan melakukan Do’a bersama untuk masyarakat Palestina.

Tidak hanya itu, ada berbagai persembahan puisi dan lagu dari massa aksi yang menggambarkan kondisi saat ini di Palestina.

Panitia dalam Aksi ini pun melakukan penggalangan dana yang akan di donasikan ke masyarakat Palestina.

“Tidak hanya melakukan aksi solidaritas dan Do’a bersama, kami juga melakukan penggalangan dana yang nantinya akan di donasikan langsung ke masyarakat Palestina melalui organisasi kemanusiaan yang selama ini berfokus terhadap masalah Palestina” ucap Idul Musa, ketua panitia aksi bela Palestina.

Riana Tasya selaku bendahara panitia pada kegiatan tersebut mengatakan bahwa total jumlah keseluruhan dari hasil donasi massa aksi dan masyarakat berjumlah Rp. 48.294.800.

Dengan rincian sebagai berikut :

1. Kotak Donasi = Rp. 38.708.000,
2. Donasi dari Rek Bendahara = Rp. 7.116.800,
3. Donasi dari Rek KNRP = Rp. 2.470.000,

Total Donasi = Rp. 48.294.800.

“Donasi masih akan tetap di buka hingga Ahad/Minggu, 3 Desember dengan harapan jumlah donasi bisa bertambah dan mencapai angka 50.000.000”

“Donasi tersebut akan di salurkan ke masyarakat Palestina melalui organisasi Komite Nasional untuk Rakyat Palestina (KNRP), organisasi yang selama ini bergerak pada kegiatan kemanusiaan, terkhusus untuk masyarakat Palestina” tutup Riana.

Baca juga

Akselerasi Pengawasan Pelayanan Publik 2025: Penguatan Literasi Masyarakat Jadi Fokus Utama

16 Desember 2024 - 19:00 WITA

Kelompok Kerja Kepala Sekolah (KKKS) Lilirilau Pertemuan: Ada apa?

8 September 2024 - 01:48 WITA

Aliansi Pemerhati Pilkada Enrekang Minta Kapolres Enrekang Untuk Tidak Mengeluarkan Izin Kegiatan Massenrempulu Festival

26 Juli 2024 - 14:06 WITA

Tawarkan Voucher Menginap Harga Ekonomis, Whiz Prime Sudirman & Whiz Prime Hasanuddin Makassar Kembali Ikut F8 Makassar

22 Juli 2024 - 18:51 WITA

Sinergi untuk Mitigasi Bencana: MDA dan UNHAS Sepakati MOU

18 Juli 2024 - 17:06 WITA

Trending di Sulsel