Menu

Mode Gelap
Polres Luwu Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025 Polres Luwu Umumkan Penerimaan Terpadu Polri T.A. 2025 LSM Progress dan ACAK Laporkan Dugaan Penyalahgunaan Anggaran PDAM Tirta Mangkaluku ke Polres Palopo 10 Rumah Warga di Desa Dedeko Rusak Imbas Angin Puting Beliung Dua Pelaku pengedar Obat Tanpa Izin di Amankan Polres Luwu Pemilik Paten Swietenia Mahagoni (L). Jacq Resmi di Kukuhkan Sebagai Guru Besar Fakultas Farmsi UMI.

Daerah

Sudirman Terpilih Sebagai Ketua DPD JOIN Bulukumba Pada Musda II 2022

badge-check


					Sudirman Terpilih Sebagai Ketua DPD JOIN  Bulukumba Pada Musda II 2022 Perbesar

BULUKUMBA,-TEROPONGSULSELJAYA.Com- Musyawarah Daerah (Musda) II Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Jurnalis Online Indonesia (JOIN) Bulukumba sukses digelar di Aula Kantor Diskominfo Bulukumba, Rabu (23/3/2022).

Musda II ini mengusung tema “Merawat Perbedaan, Menjaga Solidaritas” dengan dihadiri puluhan media dan ormas yang ada di wilayah Bulukumba.

Kordinator steering, Zulkarnain Hamson mengatakan bahwa yang terpilih selaku ketua DPD JOIN Bulukumba Periode 2022-2026 adalah bukan gratis, Melainkan itu adalah sebuah amanah yang harus dijalankan dengan baik.

“Perlu saya sampaikan bahwa yang terpilih selaku ketua DPD JOIN Bulukumba itu bukan gratis. Tapi perlu pertangungjawaban dalam hal ini menjalankan amanahnya dengan baik,” kata Zulkarnain.

Sementara itu, Sudirman (Ketua terpilih DPD JOIN Bulukumba) menyampaikan bahwa ini bukan kemauan sendiri menjadi ketua. Tapi ini adalah sebuah rekomendasi dari pengurus JOIN Bulukumba.

“Sehingga dengan berat hati, saya menerima rekomendasi itu selaku calon ketua JOIN Bulukumba. Dan perlu saya sampaikan, saya selaku ketua DPD JOIN Bulukumba periode 2022-2026 tidak bisa apa-apa tanpa bantuan dari teman-teman pengurus nantinya,” jelas Sudirman yang calon tunggal ketua JOIN Bulukumba itu.

Lanjut Sudirman, bahwa ini organisasi diibaratkan rumah dan ketua sebelumnya sudah membentuk pondasi rumah. Tinggal kedepannya, bagaimana rumah ini bisa dibangun dengan baik.

“Saya ibaratkan organisasi ini adalah rumah, dan rumah ini sudah dibangun pondasinya oleh ketua sebelumnya. Insya Allah kedepannya tinggal kami bangun rumah ini dengan baik,” tambahnya.

Diketahui, bahwa proses pembentukan pengurus JOIN Bulukumba periode 2022-2026 diberikan waktu paling cepat 14 hari paling lama 1 bulan. Selanjutnya dilaporkan ke DPW JOIN Sulsel untuk diterbitkan SK pengurus.red

Baca juga

Muh. Saleh Dampingi Kunjungan Kerja Kapolda Sulsel di Luwu

4 Februari 2025 - 20:47 WITA

Pemkab Luwu Gelar Coaching Clinic Guna Percepatan Penyusunan Laporan Keuangan Daerah TA 2024.

30 Januari 2025 - 16:14 WITA

Pemdes Muhajirin Gelar Dua Agenda Musrenbang dan Musdes Tahun Anggaran 2026

23 Januari 2025 - 22:58 WITA

Tanggal 6 Februari 2025 di Jakarta Presiden Prabowo melantik Bupati-Wakil Bupati Luwu (Pata-Devy)

22 Januari 2025 - 17:03 WITA

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) di Jabat Muhammad Rudi (PLT)

20 Januari 2025 - 23:40 WITA

Trending di Daerah