Menu

Mode Gelap
Polres Luwu Gelar Dzikir dan Doa Bersama untuk Keselamatan Institusi dan Anggota Kabupaten Luwu Telah Terpilih Menjadi Tuan Rumah Pelaksanaan Rakor Ketahanan Pangan Zona II Dalam Rangka Operasi Keselamatan Pallawa 2025 Satlantas Polres Luwu Gelar Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas di SMA Negeri 1 Luwu Jelang Akhir Masa Jabatan, Muh Saleh : Terima Kasih Atas Dukungan Dan Soliditas ASN Pemkab Luwu. JNT Cargo Resmi Buka Cabang di Kecamatan Bua. Polres Luwu Gelar Apel Operasi Keselamatan Pallawa 2025

Daerah

KSR-PMI Stai Al-Gazali Bulukumba Resmi Kukuhkan Angkatan X

badge-check


					KSR-PMI Stai Al-Gazali Bulukumba Resmi Kukuhkan Angkatan X Perbesar

BULUKUMBA, -TEROPONGSULSELJAYA.Com- Korps Sukarela Palang Merah Indonesia Unit 103 Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Gazali Bulukumba melaksanakan penutupan Diklatsar angkatan X di Pantai Samboang, Kec. Bonto tiro, Kab. Bulukumba, Sabtu-Minggu(7-8/1/2023).

Menurut Fadli, selaku ketua panitia mengatakan bahwa kegiatan diklatsar X ini sudah berlangsung mulai 26 Desember 2022 hingga hari ini, mulai indoor sampai outdoor dilanjutkan dengan pengukuhan.

Dalam apel penutupan Diklatsar, yang bertindak sebagai pembina apel yakni Ibu Najma Jaman yang merupakan pembina teknis KSR-PMI STAI Al-Gazali Bulukumba, dalam sambutanya mengharapkan kepada angkatan X ini mampu bekerjasama dengan para pengurus, serta tetap solid dalam aksi kemanusiaan.

“Jadi saya mengharapkan kepada angkatan X ini bisa bekerja sama dengan pengurus untuk bekerja lebih baik lagi, dan tetap solid dalam melakasanakan aksi kemanusiaan”,sambutnya.

Sebanyak 14 anggota baru dinyatakan lulus dan resmi dikukuhkan pada Apel penutupan Diklatsar X.

Baca juga

Kabupaten Luwu Telah Terpilih Menjadi Tuan Rumah Pelaksanaan Rakor Ketahanan Pangan Zona II

14 Februari 2025 - 08:50 WITA

Jelang Akhir Masa Jabatan, Muh Saleh : Terima Kasih Atas Dukungan Dan Soliditas ASN Pemkab Luwu.

12 Februari 2025 - 14:54 WITA

Muh. Saleh Dampingi Kunjungan Kerja Kapolda Sulsel di Luwu

4 Februari 2025 - 20:47 WITA

Pemkab Luwu Gelar Coaching Clinic Guna Percepatan Penyusunan Laporan Keuangan Daerah TA 2024.

30 Januari 2025 - 16:14 WITA

Pemdes Muhajirin Gelar Dua Agenda Musrenbang dan Musdes Tahun Anggaran 2026

23 Januari 2025 - 22:58 WITA

Trending di Daerah