Menu

Mode Gelap
PP IWO Ucapkan Selamat Terpilihnya Menteri Imipas Agus Andrianto Jadi MWA USU Jadikan Masjid Lebih Menarik , Bupati Luwu Melantik BKPRMI di Akhir Pekan Ini Sosialisasi KUHP Baru, Polres Luwu Konsisten Tingkatkan Profesionalisme Wakil Bupati Luwu Hadiri ICI 2025,Strategis gencar membangun infrastruktur Untuk Pertumbuhan Ekonomi Daerah Kab Luwu Tindak Tegas Premanisme, Polres Luwu Rutin Gelar Patroli Perintis Presisi Ketua TP Posyandu Kabupaten Luwu Ikuti Sosialisasi Implementasi Posyandu Era Baru

Bencana

Hari ke-3 Tanggap Darurat, Muh. Saleh Kembali Tinjau Lokasi Bencana Tanah Longsor

badge-check


					Hari ke-3 Tanggap Darurat, Muh. Saleh Kembali Tinjau Lokasi Bencana Tanah Longsor Perbesar

Teropongsulseljaya.com , Luwu – Setelah ditetapkan sebagai Tanggap Darurat Bencana yang terjadi di Desa Bonglo Kecamatan Bassesangtempe Utara pada 26 Ferbruari 2024, Pj. Bupati Luwu, Drs, H. Muh. Saleh, M.Si kembali meninjau lokasi tanah longsor.

Didampingi Forkopimda dan sejumlah Kepala OPD Lingkup Pemerintah Kabupaten Luwu, Muh. Saleh meninjau ke lokasi bencana untuk memastikan langkah-langkah penanganan dilakukan secara maksimal.

“Untuk sementara sekarang kita masih melakukan pembersihan jalan dan proses pencarian oleh Tim SAR gabungan. Dari pencarian hari ini ternyata nihil dan mudah-mudahan tidak ada lagi tambahan korban,” ujar PJ. Bupati saat meninjau lokasi.

Muh. Saleh menambahkan upaya yang dilakukan pasca bencana ini bersama Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dan Pemerintah Kabupaten Luwu akan melakukan rehabilitasi agar akses jalan ini dapat segera dimanfaatkan oleh masayarakat.

“Kami ucapkan terima kasih kepada seluruh tim yang terlibat didalamnya, semoga semua mendapat pahala dan mendapat balasan dari Allah SWT,” imbuhnya.

Berdasarkan laporan PUSDALOPS BPBD Kabupaten Luwu, Rabu (28/02/2024) pukul 16.58 Wita, update terakhir keseluruhan 24 orang dengan rincian 5 orang meninggal dunia, 11 orang selamat sudah pulang ke rumah masing-masing dan 8 orang dirawat di Rumah Sakit. (Red)

Baca juga

Tanggap Cepat :Banjir Larompong, Polres Luwu Pastikan Keselamatan dan Kelancaran Lalu Lintas

1 Juni 2025 - 13:36 WITA

Atlet IBCA MMA Luwu, Meraih Emas di Kejurnas Surabaya.

17 Mei 2025 - 20:14 WITA

Polres Luwu Hadir di Tengah Banjir Larompong — AKBP Arisandi: ‘Keselamatan Warga adalah Prioritas Utama’

10 Mei 2025 - 22:04 WITA

Sungai di Desa Raja Mengancam Pemukiman Warga, Dinas Terkait Diminta Serius Perhatian Dalam Penanganan.

30 April 2025 - 23:02 WITA

Terseret Air Sungai, Bocah 9 Tahun di Temukan Mengapung.

23 April 2025 - 17:03 WITA

Trending di Bencana