Menu

Mode Gelap
Polres Luwu Gelar Dzikir dan Doa Bersama untuk Keselamatan Institusi dan Anggota Kabupaten Luwu Telah Terpilih Menjadi Tuan Rumah Pelaksanaan Rakor Ketahanan Pangan Zona II Dalam Rangka Operasi Keselamatan Pallawa 2025 Satlantas Polres Luwu Gelar Edukasi Keselamatan Berlalu Lintas di SMA Negeri 1 Luwu Jelang Akhir Masa Jabatan, Muh Saleh : Terima Kasih Atas Dukungan Dan Soliditas ASN Pemkab Luwu. JNT Cargo Resmi Buka Cabang di Kecamatan Bua. Polres Luwu Gelar Apel Operasi Keselamatan Pallawa 2025

Daerah

Muh. Saleh Dampingi Kunjungan Kerja Kapolda Sulsel di Luwu

badge-check


					Muh. Saleh Dampingi Kunjungan Kerja Kapolda Sulsel di Luwu Perbesar

KAB LUWU, TEROPONGSULSELJAYA. com, -Penjabat (Pj.) Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh, M.Si mendampingi kunjungan kerja Kepala Kepolisisan Daerah Sulawesi Selatan (Kapolda Sulsel) Irjen Pol Yudhiawan, S.H., S.I.K., M.H., M.Si di Kabupaten Luwu, Selasa (4/2/2025).

Turut menyambut kedatangan Irjen Pol Yudhiawan di Mapolres Luwu yakni Kapolres Luwu AKBP Arisandi dan Ny. Rise Arisandi, Bupati Luwu Terpilih H. Patahudding, Wakil Bupati Dhevy Bijak, Ketua DPRD Luwu Ahmad Gazali, Sekda Kabupaten Luwu H. Sulaiman serta jajaran pejabat utama Polres Luwu.

Dalam kunjungannya kerjanya, Kapolda Sulsel meresmikan Kantor Sat Resnarkoba, Renovasi Klinik Bhayangkara, Renovasi Ruang SPKT, serta Renovasi Pagar Kantor Polres Luwu.

“Saya datang kemari ini untuk melihat lebih jauh lagi terhadap pelaksanaan tugas anggota kami yang ada di Luwu terutama dalam hal sesuai dengan tugas pokok itu melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat memelihara kamtibmas dan menegakkan hukum,” terang Kapolda usai menandatangani prasasti.

Usai kunjungan di Mapolres Luwu, rombongan Kapolda Sulsel melakukan santap siang di rumah jabatan Bupati Luwu lalu menuju Desa Tiromanda, Kecamatan Bua untuk melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid Nurul Muhammad Mako Batalyon D Pelopor Satuan Brimob Polda Sulsel.(*)

Baca juga

Kabupaten Luwu Telah Terpilih Menjadi Tuan Rumah Pelaksanaan Rakor Ketahanan Pangan Zona II

14 Februari 2025 - 08:50 WITA

Jelang Akhir Masa Jabatan, Muh Saleh : Terima Kasih Atas Dukungan Dan Soliditas ASN Pemkab Luwu.

12 Februari 2025 - 14:54 WITA

Pemkab Luwu Gelar Coaching Clinic Guna Percepatan Penyusunan Laporan Keuangan Daerah TA 2024.

30 Januari 2025 - 16:14 WITA

Pemdes Muhajirin Gelar Dua Agenda Musrenbang dan Musdes Tahun Anggaran 2026

23 Januari 2025 - 22:58 WITA

Tanggal 6 Februari 2025 di Jakarta Presiden Prabowo melantik Bupati-Wakil Bupati Luwu (Pata-Devy)

22 Januari 2025 - 17:03 WITA

Trending di Daerah